Postingan

JEMBATAN & PERENCANAANNYA

Gambar
  Pengertian         Pengertian Jembatan Berdasarkan UU 38 Tahun 2004 bahwa jalan dan jembatan sebagai bagian dari sistem transportasi nasional mempunyai peranan penting terutama dalam mendukung bidang ekonomi, sosial dan budaya serta lingkungan yang dikembangkan melalui pendekatan pengembangan wilayah agar tercapai keseimbangan dan pemerataan pembangunan antar daerah .         Jembatan secara umum adalah suatu konstruksi yang berfungsi untuk menghubungkan dua bagian jalan yang terputus oleh adanya rintangan-rintangan seperti lembah yang dalam, alur sungai, danau, saluran irigasi, kali, jalan kereta api, jalan raya yang melintang tidak sebidang dan lain-lain. Menurut Ir. H. J. Struyk dalam bukunya “Jembatan“, jembatan merupakan suatu konstruksi yang gunanya untuk meneruskan jalan melalui suatu rintangan yang berada lebih rendah. Rintangan ini biasanya jalan lain (jalan air atau lalu lintas biasa).           Jembatan adalah jenis bangunan yang apabila akan dilakukan

Perhitungan Produktivitas Bulldozer untuk Ripping

Gambar
*Karena tidak bisa di masukkan equation di blog maka saya menggunakan snipping tools

TUNNEL BORING MACHINE

Gambar
                Mesin bor terowongan (T unnel B oring M achine ), juga dikenal sebagai "mol e(inggris) ", adalah mesin yang digunakan untuk menggali terowongan dengan penampang melingkar melalui berbagai lapisan tanah dan batu. TBM juga bisa digunakan untuk microtunneling. B isa menanggung apapun dari batu sampai pasir. Diameter terowongan dapat berkisar dari satu meter (dilakukan dengan mikro-TBM) sampai 19,25 meter sampai saat ini. Terowongan berdiameter kurang dari satu meter biasanya dilakukan dengan menggunakan metode konstruksi tanpa rintangan atau pengeboran arah horizontal daripada TBM. Mata bornya biasa disebut Cutting Knives/Disk Cutter dan berbahan dasar Tungsten Carbide Terdapat 2 jenis TBM,Yaitu: -TBM untuk tanah keras -TBM untuk tanah lunak TBM TANAH KERAS Di tanah keras , TBM tipe terlindung atau terbuka bisa digunakan. Hard rock TBM menggali batu dengan pemotong cakram yang terpasang di kepala pemotong. Pemotong cakram membuat retakan tegang

MORAL,ETIKA DAN MAHASISWA

Gambar
1.    Pengertian ·         Moral suatu istilah yang digunakan untuk menetukan garis batas dari sifat,perangai,kehendak,pendapat maupun perbuatan yang dapat di katakan baik atau buruk ·         Etika Merupakan sebuah perilaku manusia dalam kehidupan sehari-hari,yang berdasarkan aturan serta pola tingkah laku dan dihasilkan oleh akal manusia.Etika juga dapat mencermikan baik atau buruknya seseorang bagi manusia yang lain  ·         Mahasiswa Sebutan bagi seseorang yang sedang menempuh pendidikan tinggi di sebuah perguruan tinggi yang terdiri atas sekolah tinggi, akademi, dan universitas 2.    Hubungan ketiganya Moral dan etika memang tidaklah bisa di lepaskan dari kata mahasiswa,tujuan mahasiswa yang sedang menempuh pendidikan tinggi bukan hanya mempelajari ilmu yang ia dalami tetapi juga mendalami ilmu sosial yang akan di aplikasikan ketika bermasyarakat.Tanpa adanya pendidikan etika serta moral,dapat mengangkibatkan ketidakpahaman mahasiswa

JEMBATAN/TEROWONGAN PENGHUBUNG BATAM-SINGAPURA

Gambar
Perdagangan antara Singapura dan Indonesia,terutama provinsi Kepulauan Riau sangat signifikan. Dan jika ada sebuah jembatan menghubungkan kedua kawasan, tentu angka perdagangan akan semakin signifikan Tingginya persaingan bisnis di kawasan-kawasan  Asia Tenggara harus disikapi secara bijak oleh pemerintah. Solusi untuk meningkatkan investasi di Kepri saat ini adalah membangun jembatan Batam-Singapura. Rencana pembangunan jembatan ini di anggap sebagai seuah langkah yang sangat baik untuk meningkatkan efisiensi perdagangan antara Kepulauan Riau dengan Singapura. Jembatan Batam-Singapura akan sangat berpengaruh besar terhadap tingkat impor-ekspor antara Indonesia-Singapura. Alasan kenapa harus di bangun sebuah jembatan penghubung.Selain jarak antara kedua pulau yang cukup berdekatan,yaitu  karena Setelah China- ASEAN Free Trade Arrangements (AFTA) berlaku, keberadaan Jembatan Batam-Singapura menjadi sebuah kesempatan baru. Ekspor-impor akan tumbuh kencang. Dan untuk memulainya,

JEMBATAN BARELANG

Gambar
Jembatan Barelang (singkatan dari  BA tam,  RE mpang, dan ga LANG ) adalah nama jembatan yang menghubungkan pulau-pulau yaitu Pulau Batam, Pulau Tonton, Pulau Nipah, Pulau Rempang, Pulau Galang dan Pulau Galang Baru. Masyarakat setempat menyebutnya "Jembatan Barelang", namun ada juga yang menyebutnya "Jembatan Habibie", karena dia yang memprakarsai pembangunan jembatan itu untuk menfasilitasi ketiga pulau tersebut yang dirancang untuk dikembangkan menjadi wilayah industri di Kepulauan Riau. Ketiga pulau itu sekarang termasuk Provinsi Kepulauan Riau. Nama Jembatan Barelang yang di berikan oleh masyarakat setempat ternyata lebih popular ketimbang nama aslinya yaitu Jembatan Fisabilillah. Nama “Barelang” oleh masyarakat diambil dari nama-nama pulau yang dihubungkan oleh jembatan tersebut; Batam, Rempang, dan Galang. Jembatan Barelang memiliki nama lain, Jembatan Habibie atau Jembatan satu. Jembatan Barelang merupakan  pilot project  berteknologi tinggi yang m